bila anda memandang diri anda kecil, dunia akan tampak sempit, dan tindakan anda pun jadi kerdilNamun bila anda memandang diri anda besar, dunia terlihat luas, anda pun melakukan hal-hal penting dan berhargaTindakan anda adalah cermin bagaimana anda melihat dunia. Sementara dunia anda tak lebih luas dari pikiran anda tentang diri anda sendiri. Itulah mengapa kita diajarkan untuk berprasangka positif pada diri sendiri, agar kita bisa melihat dunia...